Gedung ikonik UI lainnya yang akan kita bahas dalam Mozaik Spesial kali ini adalah Masjid Ukhuwah Islamiyah & Fakultas Teknik UI. Kira-kira kenapa hayo Masjid UI dibangun dekat dengan danau? Dan tahukah kamu bahwa sejumlah arsitek terpilih awalnya menolak untuk mendesain FT UI? Cari tahu jawabannya dalam bincang MITV dengan arsitek senior yang membangun Masjid UI & FT ini yuk, Sobat MITV 😀
Add comment